Postingan

BUAT PROPOSAL ITU MUDAH LO... YUKKK KERJAKAN!!!

Gambar
 MEMBUAT PROPOSAL SESUAI DENGAN KEBUTUHAN KALIAN... Apakah kegiatan lokakarya, seminar, atau acara-acara agama seperti maulid nabi, isra miraj dan lain-lain pernah dilaksanakan di sekolah Anda? Di balik kemeriahan dan kesuksesan acara tersebut, kesuksesan sebuah acara antara lain di tentukan oleh kemampuan tim panitia di dalam menyusun proposal. Proposal berfungsi untuk (1) mengajukan izin pelaksanaan kegiatan kepada pimpinan, (2) mengajukan dukungan dana kepada pihak terkait atau sponsor, (3) mengajukan izin melakukan promosi kegiatan, (4) sebagai pedoman kerja tim panitia. Dalam kegiatan ini kita akan membahas (a) mengidentifikasi komponen atau unsur-unsur proposal (b) menulis proposal sesuai dengan keperluan  (c) evaluasi kelengkapan isi, ketepatan sistematika, kekreatifan bahasa. SILAKAN KLIK LINK BERIKUT UNTUK MEMBACA CONTOH PROPOSAL KEGIATAN  kerangka proposal TUGAS! 1.     Buatlah kelompok yang terdiri atas 2 siswa  untuk merencanakan pembuatan proposal dengan memilih salah sa

TEKS EKSPOSISI UNTUK KELAS X

TEKS EKSPOSISI PENGERTIAN: suatu paragraf atau karangan yang memuat informasi dan pengetahuan yang disajikan secara singkat, padat dan akurat. Teks eksposisi juga bisa diartikan sebagai teks yang memiliki fungsi menyampaikan gagasan-gagasan atau pemikiran-pemikiran tentang suatu topik. TUJUAN: Secara umum, tujuan dari teks eksposisi adalah menjelaskan dan menyampaikan informasi yang memuat pengetahuan, secara rinci dan terstruktur dengan dasar argumentasi yang kuat. STRUKTUR: Membahas teks eksposisi tentu tak bisa lepas dari strukturnya, sebagai berikut: Tesis  Tesis atau pernyataan pendapat adalah bagian pembuka dari teks eksposisi. Bagian ini berisi gagasan utama yang ingin disampaikan berdasarkan fakta yang ada pada masalah yang diangkat. Argumentasi  Argumentasi digunakan sebagai unsur penjelas yang mendukung tesis. Bagian ini berisi penjelasan yang lebih lengkap dari tesis yang dikemukakan pada pembuka teks. Umumnya berupa data hasil temuan, pernyataan ahli, alasan logis, dan fakt

MATERI PROPOSAL KELAS XI SMK

Gambar
 PROPOSAL  Proposal umumnya dibuat ketika seseorang/sekelompok orang akan melakukan suatu aktivitas yang berhubungan dengan orang lain. Proposal dibuat agar pembaca proposal tertarik dengan ide, gagasan ataupun hal lain yang kita tuliskan dalam proposal tersebut. Proposal digunakan untuk beberapa tujuan diantaranya adalah untuk pengajuan kerjasama, pengajuan dana bantuan dan pengajuan izin suatu kegiatan. PENGERTIAN PROPOSAL Proposal adalah  bentuk pengajuan, permohonan, penawaran baik itu berupa ide, gagasan, pemikiran maupun rencana kepada pihak lain untuk mendapatkan dukungan, baik itu sifatnya izin, persetujuan, dana dan lain lain (Hariwijaya 2005). Kata Proposal berasal dari bahasa Inggris  to propose  yang artinya mengajukan. Sehingga proposal dapat juga didefinisikan sebagai bentuk pengajuan kepada pihak lain tentang rencana program, kegiatan atau usaha yang akan dilakukan. Proposal adalah sebuah rancangan kerja yang disusun sebelum suatu kegiatan dilaksanakan, ia harus bersifat

TEKS EDITORIAL UNTUK KELAS XII

Gambar
 TEKS EDITORIAL UNTUK KELAS XII HALO anak-anak, semangat pagii...!!!  Kali ini kita akan belajar materi baru yang masih ada kaitannya dengan TEKS BERITA pada pertemuan minggu lalu.  ********** Pernahkah kalian membaca koran??? Nah, saat membaca koran tentu kalian pernah menemui pojok redaksi atau tajuk rencana bukan??? Itu yang akan kita pelajari hari ini. Sebelum membahas lanjut tentang tajuk rencana, ingatan kalian tentang TEKS BERITA harus stabil yaa... mengapa harus stabil? karena tajuk rencana ini ada kaitan dengan berita. Jika di dalam berita kalian menemukan FAKTA, maka di dalam tajuk rencana atau istilah lainnya adalah EDITORIAL kalian akan menemukan OPINI.  "ingaaat.... fakta dan opini adalah satu kesatuan yang tidak terpisahkan. Fakta dan opini saling melengkapi untuk memuaskan pembaca dan pendengar info/berita" Sudah paham ya???  LANGSUNG SAJA, SIMAK VIDEO BERIKUT INI DENGAN SAKSAMA! #SIMAK DENGAN BAIK DAN CARI TAHU APA YANG INGIN KALIAN KETAHUI DARI MATERI INI.  A